100 Slang Word, Bikin Speaking Kamu Makin Gaul!!

100 Slang Word, Bikin Speaking Kamu Makin Gaul - Kampung Inggris

Kampung Inggris – Eh, ketemu lagi nih di materi yang bakal membuat temen-temen betah yaitu slang word dalam bahasa Inggris. Nah, sama seperti bahasa Indonesia, ternyata bahasa Inggris juga punya kata gaul buat percakapan sehari-hari lho temen-temen.

Kata gaul dalam bahasa Inggris ini biasa disebut sebagai slang word which is kata ini berasal dari berbagai bentuk, diantaranya frasa, vocab, verb, dan lain sebagainya.

Baca juga : Idiom Idiom Tentang Burung, Berikut Penjelasannya !!

Pengertian Slang Word Dalam Bahasa Inggris

Kalo kamu masih inget, dulu di tahun 2022 sempet nge trend nih bahasa gaul Jaksel, yang campuran bahasa Inggris dan bahasa Indonesia. Nah, pengertian slang word ini kurang lebih hampir sama dengan bahasa gaul Jaksel. tetapi full bahasa Inggris. Slang word sering digunakan oleh native speakers saat mereka berbincang dengan rekannya. Hal ini sudah menjadi budaya atau kebiasaan mereka sehari hari.

Karakteristik Slang Word Dalam Bahasa Inggris

Slang word secara umum digunakan dalam konteks percakapan yang bermakna candaan bahkan sindiran terhadap seseorang. Selain itu pemaknaan dari slang word bisa berubah seering berjalannya waktu.

Slang Word Dalam Bahasa Inggris dan Artinya

Slang word hampir mirip dengan idiom yang memiliki makna bukan makna sebenarnya

1. Diddle: Berbohong.
2. Dinosaur: Sangat tua.
3. Grub: Makanan.
4. Salty: Bosan.
5. Fishy: Mencurigakan.
6. Lowkey: Diam-diam.
7. Tea: Bergosip atau menceritakan sesuatu.
8. Dull: Membosankan, yang itu-itu saja.
9. Lit: Menunjukkan perasaan dan ekspresi menyenangkan.
10. Stan: Mengidolakan sesuatu atau menyukai sesuatu.
11. Peanuts: Murah.
12. Ace: Sesuatu yang hebat, keren.
13. Phat: Bagus sekali.

Baca juga : Tips Meningkatkan Band Score IELTS Dijamin Lolos LPDP!!

14. Chuffed: Senang.
15. Brill: Singkatan dari brilliant alias hebat, keren banget.
16. Bomb: Sangat mahal.
17. Iffy: Meragukan.
18. Gumshoe: Detektif.
19. Knackered: Lelah luar biasa, tepar, capek sekali.
20. Bounce: Berangkat.
21. Yes-men : Orang penurut.
22. Wangle: Sangat beruntung.
23. Walrus: Gemuk dan pendek.
24. Fore: Awas.
25. Egghead: Orang pandai.
26. Dude: Kata sapaan yang artinya ‘Bung’.
27. Cheers: Sebagai ucapan terimakasih.
28. Skive : Alasan dibuat-buat untuk bolos kerja.
29. Mate, buddy, pal, bro, sis: Teman, geng, sohib.
30. Kip : Tidur singkat.
31. Mug : Wajah.

32. Don’t mess up with me: Jangan main-main denganku.
33. Just drop it: Lupakan saja.
34. On purpose: Sengaja.
35. Don’t screw: Jangan mengacaukannya.
36. No matter: Tidak peduli.
37. It’s a wrap: Sudah selesai.
38. Blow me: Bikin aku terkesan.
39. Arm in arm: Bergandengan.
40. Buck up: Tersenyumlah.
41. Your six: Di belakangmu.
42. Gotta run: Harus pergi.
43. Any road: Plesetan dari anyway, artinya sama, yaitu “ngomong-ngomong”.
44. Above all: Yang terpenting.
45. What’s with you?: Ada apa?
46. What’s up: Ada apa?
47. Get my drift?: Paham maksudnya?
48. Get out of it/get outta it/drop it: Sudah lupakan saja.
49. Get off my back: Sudahlah jangan menggangguku.
50. I catch up to you: Nanti aku menyusul.
51. I’ll keep my fingers crossed: Saya akan doakan.
52. Fortnight: Dua mingguan.
53. Hasta lavista, baby: Selamat tinggal sayang.
54. You gotta kick the habbit: Kamu harus menghentikan kebiasaan itu.
55. What’s got into ya? : Ada apa denganmu?
56. Take it easy: Santai saja.
57. Spit it out: Cepat katakanlah.
58. Snap out of it : Sadarlah.
59. Must have got up on the wrong side of bed: Mimpi apa semalam?
60. Nice one: Ungkapan sinis terhadap pekerjaan yang salah.
61. It’s piece of cake : Ini gampang sekali.
62. Give me/Gimme : Beri saya/kasih saya.
63. It has really pissed me out/get on my case : Benar-benar menjengkelkan.

Baca juga : Kunci Menghilangkan Rasa Gugup Saat Berbicara dengan Klien Luar Negeri Paling Worth It!

64. In a funk: Depresi.
65. Ass out: Bokek (tidak punya uang).
66. In the pink: Sehat.
67. Airhead: Orang bodoh.
68. Good at: Mahir.
69. Break out: Menyebar secara luas dan tiba-tiba.
70. Chill out: Tenang.
71. Ants in your pants: Grogi.
72. Don’t have kittens: Jangan gugup.
73. Brass monkeys: Sangat dingin.
74. Back on your feet: Baru sembuh.
75. One foot in the grave: Sekarat.
76. Cold feet: Takut.
77. I’m in trouble/I’m in hot water: Aku sedang kesulitan.
78. Balls-up: Tidak sesuai rencana, hancur, berantakan.
79. Don’t screw up on this stupid issue: Jangan meributkan soal kecil seperti ini.
80. Blow chunks: Muntah/sakit.
81. Burn out: Capek sekali.
82. Buy the farm: Mati.

83. Collywobbles: Sakit perut karena tegang, demam panggung.
84. Gobsmacked: Terpukau, nggak menyangka akan suatu hal yang terjadi.
85. Hillbilly: Orang udik atau norak.
86. Gutted: Sedih tak berujung (contoh karena berakhirnya hubungan dengan si doi).
87. I’m sweating like a pig: Aku berkeringat.
88. I’m stuck on her/ him: Aku tergila-gila padanya.
89. Hit the spot: Bagus sekali.
90. He is a fox: Dia ganteng.
91. Lost the plot: Sangat marah, habis kesabaran.
92. Lurgy: Tidak enak badan.
93. Zit face /pizza face: Wajah berjerawat.
94. Zonked: Amat sangat lelah.
95. Sod it: Menyerah, tidak mau tahu lagi.
96. Party-pooper: Orang yang bersenang-senang di atas penderitaan orang lain.
97. In someone’s hair: Mengganggu orang terus.
98. On cloud nine: Sangat gembira.
99. Out like a light: Cepat sekali tidurnya.

100. High key: Tegas atau jelas, tidak sembunyi-sembunyi.

Baca juga : Bahasa Kiasan Dalam Bahasa Inggris, Emang Ada? Cek Yuk !!

Penutup

Jadi gitu yahh temen temen, slang word dalam bahasa Inggris bisa kamu pake untuk menambah estetika dalam berbicara. Kalo kamu masih belum lancar dan belum pede ngomong bahasa Inggris, buruan daftar di Mr.Bob Kampung Inggris, see youu!!!

Also Read

Bagikan:

Leave a Comment